Silaturahmi dengan Besan, Ummi Pipik Gercep Doakan Kesembuhan Egy Maulana Vikri

Jum'at, 26 Januari 2024 | 09:34 WIB
Silaturahmi dengan Besan, Ummi Pipik Gercep Doakan Kesembuhan Egy Maulana Vikri
Umi Pipik menggalang donasi untuk membantu rakyat Palestina yang jadi korban kekejaman Isreal. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Adiba Khanza Susul Egy Maulana Vikri ke Qatar (TikTok)
Adiba Khanza Susul Egy Maulana Vikri ke Qatar (TikTok)

"Masha Allah kompak silaturahmi, sehat panjang umur Umi bersama keluarga Kak Egy," komentar warganet lain.

"Semoga lekas sembuh Ummi putranya dan sehat kembali," tambah warganet lain.

Sementara itu, Egy Maulana Vikri tak sendirian berada di Qatar. Pasalnya sang istri, Adiba Maulana Khanza juga turut menyemangati di laga penentu kelolosan timnas Indonesia tersebut.

Adiba juga turut mengungkap rasa khawatirnya lantaran cedera yang dialami oleh sang suami. Melalui instagram story ia mengunggah foto berdua sembari menulis kalimat dukungan untuk Egy Maulana Vikri.

"Get well soon," tulisnya sembari menyisipkan emotikon hati.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI