Hadiri Sidang Cerai, Idham Masse Bantah Tuduhan Tak Nafkahi Catherine Wilson

Rabu, 24 Januari 2024 | 13:58 WIB
Hadiri Sidang Cerai, Idham Masse Bantah Tuduhan Tak Nafkahi Catherine Wilson
Catherine Wilson dan Idham Masse ditemui di Pengadilan Agama Depok, Jawa Barat pada Rabu (24/1/2024). [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara itu, Catherine Wilson yang juga hadir dalam sidang tidak memberikan komentar terkait masalah ini.

Keket, begitu sang artis akrab disapa hanya memberikan keterangan soal apa yang membuat dirinya bersikukuh bercerai.

"Ya ini sudah keputusan bersama," kata Catherine Wilson.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI