Profil Suci Rahmah Indryani, Calon Mertua Putri DA yang Berprofesi Pedangdut

Selasa, 23 Januari 2024 | 17:42 WIB
Profil Suci Rahmah Indryani, Calon Mertua Putri DA yang Berprofesi Pedangdut
Suci Rahmah Indryani, istri Haji Alwi (Instagram/sucigolekk2)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tidak tanggung-tanggung, ia adalah jebolan dari salah satu ajang kompetisi terkenal. Ia pernah berkompetisi di kontes Dangdut Indonesia (KDI) pada tahun 2015.

Saat prosesi lamaran Putri DA, ia dan calon menantunya itu sempat menyumbangkan suara indah mereka. Momen tersebut sempat dibagikan di Instagram miliknya.

Selain ahli dalam dunia tarik suara, Suci juga mencoba peruntungan di dunia bisnis. Istri termuda Haji Alwi ini diketahui memiliki beberapa bisnis.

Ia memiliki bisnis di bidang perawatan tubuh dan kecantikan. Ia juga menjajal bisnis lainnya yang tidak kalah menarik di bidang fesyen.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI