Pantas Hempas Anak Haji Isam, Brisia Jodie Rupanya Punya Sumber Kekayaan yang Tak Main-Main

Kamis, 18 Januari 2024 | 16:14 WIB
Pantas Hempas Anak Haji Isam, Brisia Jodie Rupanya Punya Sumber Kekayaan yang Tak Main-Main
Anak Haji Isam, Jhony Saputra, dan Brisia Jodie (Instagram/@jonisaputra09/@brisiajodie96)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Nama penyanyi muda Brisia Jodie mendadak menjadi perhatian. Ia kembali dihubungkan dengan cowok yang pernah mengisi hatinya, yang disebut adalah anak orang kaya asal Kalimantan.

Sontak, banyak yang menduga sosok tersebut adalah Jhony Saputra. Jhony Saputra adalah anak dari Haji Isam, selain Liana Jhonlin.

Meski masih muda, kekayaan Jhony Saputra ini tidak main-main. Sebelum turun menjadi Rp1 triliun, hartanya dan saudaranya disebut mencapai Rp5 triliun.

Namun Brisia Jodie seolah-olah tidak tergoda dengan kekayaan tersebut. Ketika dihadapkan pada cinta atau karier, ia memilih karier.

Brisia Jodie. [Instagram]
Brisia Jodie. [Instagram]

Pasalnya, hubungan tersebut putus karena Jhony diduga menawarkan ATM-nya kepada Brisia dengan sebuah syarat. Syarat tersebut adalah Brisia Jodie tidak lagi menyanyi.

Keputusan Brisia Jodie untuk melepaskan anak orang kaya sebagai pasangan ini membuat kekayaannya mengundang penasaran. Lantas, apa saja sumber kekayaan dari Brisia Jodie?

1. Menyanyi

Brisia Jodie dikenal sebagai seorang penyanyi. Ia telah merilis beberapa single terkenal seperti Seandainya dan Kisahku.

Selain itu, penyanyi muda asal Yogyakarta ini juga pernah berkolaborasi dengan Arsy Widianto. Saat itu, mereka membawakan lagu berjudul Dengan Caraku.

Baca Juga: Video Nangisnya Disuruh Fans Tiara Andini Mundur Viral, Begini Penjelasan Brisia Jodie

2. Akting

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI