
Pengakuan ini tentunya mengejutkan warganet. Mengingat sederet kontroversi yang kerap ditimbulkan, tak sedikit yang melempar komentar pedas untuk Oklin FIA.
"Emang ada laki-laki bener yang mau sama dia? Gak ada lah," komentar seorang warganet.
"Kalo laki-laki muslim baik-baik dan bermartabat tidak akan mau," timpal warganet lain.