"Nah si Alan tuh marah. Jadi mungkin berlagak kayak sok-sok pahlawan membela gue. Jadi gue kayak senang gitu lho," tuturnya.
Lucinta Luna mengaku bahwa dia sempat marah pada Ria Ricis karena terbawa reaksi Alan.
"Makanya pas ketemu di acara ulang tahunnya Bunda Ashanty, aku minta maaf," pungkasnya.
Denny Sumargo memuji Lucinta Luna karena bersikap jantan dengan langsung meminta maaf pada Ria Ricis.
Diakui oleh Lucinta, dirinya hanya berusaha memegang prinsip, yakni selalu berbuat baik pada semua orang.
Kontributor : Chusnul Chotimah