Wajib Setoran Awal Rp5 Juta, Bisnis Ustaz Solmed Diduga Mirip Yusuf Mansur

Kamis, 11 Januari 2024 | 13:15 WIB
Wajib Setoran Awal Rp5 Juta, Bisnis Ustaz Solmed Diduga Mirip Yusuf Mansur
ustaz Solmed dan ustaz Yusuf Mansur (Instagram/@ustaz_solmed/@yusufmansurnew)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Konsep bisnis rokok ustaz Solmed dicurigai mirip dengan bisnis PayTren milik sesama pendakwah kondang, ustaz Yusuf Mansur.

Parter baru PayTren dikenakan biaya pendaftaran sebesar Rp500 ribu untuk wilayah Jabodetabek dan Rp250 ribu untuk luar Jabodetabek.

Unggahan video perbincangan bisnis ustaz Solmed ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 302,4 ribu jumlah tayangan.

"Pantes rumah ustaz Solmed mewah, usaha ustaz Solmed banyak guys," tulis akun TikTok @nyunyu.joea, dikutip pada Kamis (11/1/2024). 

Ustaz Solmed dan April Jasmine. [Instagram]
Ustaz Solmed dan April Jasmine. [Instagram]

Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.

"Bisnisnya pakai setoran awal gitu loh, jangan-jangan modelan bisnisnya cang Mansur tuh," tulis seorang netizen.

"Pantesan cepat kaya, MLM toh," ucap netizen lain. "Aku juga mikirnya MLM," ujar netizen yang lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI