7 Kontroversi Ustaz Solmed, Dari Masalah Perempuan hingga Pamer Kekayaan

Ismail Suara.Com
Rabu, 10 Januari 2024 | 15:32 WIB
7 Kontroversi Ustaz Solmed, Dari Masalah Perempuan hingga Pamer Kekayaan
Ustaz Solmed dan April Jasmine. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

6. Berseteru dengan Panitia Pengajian

Kontroversi Ustaz Solmed (Instagram/@ustad_solmed)
Kontroversi Ustaz Solmed (Instagram/@ustad_solmed)

Panitia pengajian di Cisewu, Garut, Jawa Barat, menuding Ustaz Solmed melanggar perjanjian kontrak kerja berceramah pada 2021. Sebaliknya, Ustaz Solmed menuding panita membawa 25 slop rokok herbal senilai Rp5 juta tanpa membayar.

Fitnah tersebut membuat Ustaz Solmed tak segan membuat laporan ke Polda Metro, Jawa Barat. Pada akhirnya mereka berdamai. Bapak tiga anak itu pun mencabut laporannya terhadap panitia.

7. Dianggap Riya

Kontroversi Ustaz Solmed (Instagram/@ustad_solmed)
Kontroversi Ustaz Solmed (Instagram/@ustad_solmed)

Ustaz Solmed baru-baru ini menanggapi tudingan riya' karena memamerkan rumah barunya. Menurut Ustaz Solmed, ada ayat yang membolehkan untuk memberitahukan nikmat yang didapatkan dari Tuhan.

Bukan kali ini saja, Ustaz Solmed sebenarnya sudah beberapa kali dianggap riya'. Sebelumnya Ustaz Solmed memamerkan mobil sport Lamborghini Gallardo, Rubicon, hingga motor tiga roda seharga 3 unit Toyota Avanza.

Itu dia sederet kontroversi Ustaz Solmed sebagai pendakwah selama kurang lebih 23 tahun.

Kontributor : Neressa Prahastiwi

Baca Juga: Terungkap, Modal Ustaz Solmed Bangun Rumah Puluhan Miliar Ternyata dari Bisnis Rokok

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI