Takut-takut Bangunin Anak Presiden, Awkarin Bongkar Momen Kejutan Ultah Selvi Ananda di Pesawat

Selasa, 09 Januari 2024 | 13:16 WIB
Takut-takut Bangunin Anak Presiden, Awkarin Bongkar Momen Kejutan Ultah Selvi Ananda di Pesawat
Gibran Rakabuming dan Selvi Ananda di Labuan Bajo, NTT (TikTok/dekade_08)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Nih, detik-detik ulang tahun Mbak Selvi. Nggak berani gua, lu aja," suruh Raffi Ahmad kepada Ello di Instagram Story.

Dimulai oleh Marcello Tahitoe, semua orang pun turut menyanyikan lagu ulang tahun. Selvi Ananda sempat bingung saat melihat semua orang sudah di sekitarnya.

"Terima kasih semua," tutur Selvi Ananda setelah sadar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI