Namun ada pula yang menganggap unggahan Teuku Ryan ini tidak pantas.
"Ko bisa-bisanya orang-orang lagi ibadah dia pose begitu," komentar seorang warganet.
"Heleh apa-apa di-posting, ibadah mah ibadah aja ngab," tulis warganet lain.
"Berdoa yah berdoa aja ngapain sambil eksis miris," seloroh salah satu warganet.
"Sekarang lebih narsis ya," tambah warganet yang berbeda.