Masih Ceria Meski Viral dengan Isu Pelakor, Warganet Curiga Bella Damaika Punya Bekingan Kuat

Rabu, 03 Januari 2024 | 20:47 WIB
Masih Ceria Meski Viral dengan Isu Pelakor, Warganet Curiga Bella Damaika Punya Bekingan Kuat
Potret Cantik Bella Damaika (Instagram/@belladamayka)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di sisi lain, hingga saat ini Bella Damaika belum buka suara terkait kasusnya yang tengah ramai. Dia tidak mengklarifikasi ataupun membenarkan kasus perselingkuhannya dengan Elmer Syaherman

Sebagaimana diketahui, belum lama ini TikToker Ira Nandha alias Ibu Kavi membongkar perselingkuhan suaminya, Elmer Syaherman dengan Bella Damaika. 

Disebutkan Ira Nandha, suaminya yang berprofesi pilot berselingkuh dengan Bella Damaika yang merupakan pramugari di maskapai yang sama dengan Elmer Syaherman. 

Selama empat tahun pernikahan, Elmer Syaherman sudah terpergok selingkuh enam kali, namun selalu dimaafkan oleh Ira Nandha. Kendati kini sang selebgram sudah tak tahan dan membongkar kelakuan buruk suaminya. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI