Dituding Curangi Reseller, Hanung Mega Pamer Barangnya Laris Manis

Rabu, 03 Januari 2024 | 17:15 WIB
Dituding Curangi Reseller, Hanung Mega Pamer Barangnya Laris Manis
Hanum Mega [Instagram/@real.hanummegaa]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Hanum Mega [Instagram/@real.hanummegaa]
Hanum Mega [Instagram/@real.hanummegaa]

Dugaan Hanum Mega mencurangi reseller berawal dari viralnya sebuah cuitan di X oleh akun @nurultryani pada Senin (1/1/2024).

Disebutkan bahwa Hanum Mega menjual produk sangat jauh di bawah harga kesepakatan awal.

Sementara reseller tidak diperbolehkan menjual produk di bawah Rp86.500. Hanum Mega justru membanderol Rp35.000 saja.

"Coba yuk Mba Hanum Mega diselesaikan yuk, jangan bawa-bawa lawyer. Temuin semua mitranya, duduk bareng, ambil jalan bareng yuk," pinta @nurultryani.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI