Deddy Corbuzier Tanggapi iPad Bekas Baim Wong yang Lolos Bea Cukai, Diduga Ada Pemalsuan Transaksi

Minggu, 31 Desember 2023 | 15:57 WIB
Deddy Corbuzier Tanggapi iPad Bekas Baim Wong yang Lolos Bea Cukai, Diduga Ada Pemalsuan Transaksi
Deddy Corbuzier menanggapi kontroversi iPad murah Baim Wong (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seorang warganet pun menyarankan untuk mengundang Baim Wong ke podcast Deddy Corbuzier agar permasalahan ini jelas.

"Oh, gue sama @beacukaiRI sama youtuber?" tanya Deddy Corbuzier.

Sementara warganet yang lain mempertanyakan keputusan Bea Cukai meloloskan barang bekas masuk ke Indonesia.

"Barang pribadi yang dari luar aja ditahan-tahan, yang jelas barang refurbish gini lancar-lancar aja. Bea Cukai makin baik? Yakin?" kata @MasMas***.

"Dulu saya impor sparepart mobil kondisi baru saja ditahan dengan alasan diduga bekas. Lah ini?" tanya @andi*** heran.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI