9 Potret Artis Liburan Akhir Tahun 2023 di Luar Negeri, Raffi Ahmad Sekalian Buka Bisnis Kuliner di Eropa

Ismail Suara.Com
Sabtu, 30 Desember 2023 | 16:41 WIB
9 Potret Artis Liburan Akhir Tahun 2023 di Luar Negeri, Raffi Ahmad Sekalian Buka Bisnis Kuliner di Eropa
Nagita Slavina dan Raffi Ahmad Saat Resmikan Restoran Le Nusa di Paris (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Libur akhir tahun banyak dimanfaatkan oleh beberapa artis untuk pergi ke luar negeri.

Para artis ini pun tak lupa membagikan potret dari momen liburan mereka ke media sosial.

Lantas siapa saja artis yang liburan akhir tahun 2023 pergi ke luar negeri? Berikut ulasannya.

1.  Atta Halilintar

Artis Liburan Akhir Tahun 2023 ke Luar Negeri (Instagram/@attahalilintar)
Artis Liburan Akhir Tahun 2023 ke Luar Negeri (Instagram/@attahalilintar)

Berlibur ke Korea Selatan, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah mengajak kedua buah hatinya menginap di rumah danau hingga jalan-jalan di sekitaran kota Seoul.

2. Raffi Ahmad

Artis Liburan Akhir Tahun 2023 ke Luar Negeri (Instagram/@raffinagita1717)
Artis Liburan Akhir Tahun 2023 ke Luar Negeri (Instagram/@raffinagita1717)

Kunjungan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina ke Paris tak hanya untuk menghabiskan momen liburan akhir tahun, tapi juga meresmikan restoran nusantara miliknya.

3. Rachel Vennya

Artis Liburan Akhir Tahun 2023 ke Luar Negeri (Instagram/@rachelvennya)
Artis Liburan Akhir Tahun 2023 ke Luar Negeri (Instagram/@rachelvennya)

Tak hanya menyenangkan anak-anaknya, Rachel Vennya juga menikmati liburan romantis bersama sang kekasih, Salim Nauderer.

Baca Juga: Nagita Slavina Teriak-Teriak di Hotel Paris, Reaksi Spontan Raffi Ahmad Jadi Perbincangan

4. Iis Dahlia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI