Hari Pertama Tayang, Film 13 Bom di Jakarta Capai 100.000 Penonton

Rena Pangesti Suara.Com
Sabtu, 30 Desember 2023 | 06:20 WIB
Hari Pertama Tayang, Film 13 Bom di Jakarta Capai 100.000 Penonton
Konferensi pers film 13 Bom di Jakarta yang berlangsung di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (26/10/2023). [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ide untuk membuat sebuah film aksi yang besar, tentunya dengan memberikan suguhan yang nyata, realistis," kata Angga Dwimas Sasongko.

Taufan Adryan selaku produser film ini menambahkan, "Kita juga menggunakan hampir 3 kg mesiu. Itu yang digunakan untuk meledakkan beberapa kendaraan di film ini."

Tak hanya bubuk mesiu, tembakan dari peluru pun jika dihitung Ardhito Pramono, selaku cast di film ini terbilang banyak.

"Kalau dihitung-hitung, ada ratusan peluru kali ya yang digunakan," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI