Ngeri! Cupi Cupita Pamer Dapat Transferan Hampir Rp 1 Miliar: Timbal Baliknya Apa?

Kamis, 21 Desember 2023 | 13:01 WIB
Ngeri! Cupi Cupita Pamer Dapat Transferan Hampir Rp 1 Miliar: Timbal Baliknya Apa?
Cupi Cupita [Music D Records]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Tuhkan jangan kelamaan ya kesepiannya bahaya!" ujar Cupi Cupita.

Karena itu, sejumlah warganet bertanya-tanya dari siapa dan bagaimana cara Cupi Cupita bisa mendapatkan uang hampir Rp 1 miliar dalam waktu kurang dari sebulan.

Warganet bertanya-tanya timbal balik apa yang diberikan Cupita Gobas kepada orang yang memberikannya uang ratusan juta tersebut.

Ada pula yang menandai akun Ditjen Pajak dalam kolom komentar seolah ingin memberi tahu bahwa penghasilan Cupi Cupita sangat fantastis.

"Itu dapat segitu timbal baliknya apa? Serius tanya," kata @vinzaar***.

"Ngeri hampir 1 M, aku 100/hari udah alhamdulillah," kata @si_en**.

"Orang pajak sangat senang melihat bukti TF seperti ini," kata @mhmdan***.

"@ditjenpajakri min mampir min," kata @sonny***,.

Sayangnya, Cupi Cupita justru tak memberikan jawaban yang jelas pada orang-orang yang penasaran dari mana dirinya mendapatkan uang ratusan juta tersebut.

Baca Juga: Sebut Istrinya Bodoh, Bahasa Cinta Krisjiana dan Siti Badriah Tuai Pro Kontra

"Serius juga ingin dijawab," ujar Cupi Cupita membalas komentar netizen yang bertanya imbal baliknya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI