Lepas Kangen dengan Peggy Melati Sukma, Pelukan Shireen Sungkar Jadi Sorotan Warganet

Peggy Melati Sukma menetap di Selandia Baru setelah menikah.
Seperti diketahui Peggy Melati Sukma telah menikah dengan seorang lelaki bernama Reza Abdul Jabbar pada awal tahun 2023 lalu.
Suami Peggy diketahui memiliki peternakan besar di New Zealand (Selandia Baru). Hal ini yang membuat dirinya harus mengikuti suaminya ke sana.
Selama di Selandia Baru, Peggy membantu usaha peternakan suaminya. Peggy dan Reza bekerja sama mengurus peternakan itu.
Meski menetap di Selandia Baru, Peggy menegaskan bahwa ia juga sesekali ke Indonesia untuk berdakwah dan menjalani kegiatannya di dunia hiburan.
Baca Juga: Peggy Melati Sukma Ungkap Kerinduan Terbesarnya Setelah Pindah ke Selandia Baru