Bungkam Sarah Sechan, Nagita Slavina Bercita-cita Punya Mall Biar Bisa Menginap

Rabu, 13 Desember 2023 | 13:41 WIB
Bungkam Sarah Sechan, Nagita Slavina Bercita-cita Punya Mall Biar Bisa Menginap
Nagita Slavina - Sarah Sechan (Kolase Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Nagita yang mendengarnya pun langsung tidak setuju disebut lebay. Ia mengungkapan bahwa dirinya hanya merasa bahagia ketika berada di dalam mall.

"Nggak lebay sih, seneng aja sebenarnya," jawab Nagita dalam video lawas tersebut.

Lebih lanjut, Nagita Slavina membeberkan sebuah cita-cita yang dimiliknya. Ternyata, ia bercita-cita untuk bisa memiliki mall suatu hari nanti.

Nagita Slavina dan Sara Sechan (Instagram).
Nagita Slavina dan Sara Sechan (Instagram).

"Cita-cita aku, itu punya mall. Itu my ultimate dream," lanjut Nagita Slavina.

Keinginannya untuk memiliki mall ini dilatarbelakangi dengan kesukaannya terhadap tempat tersebut. Ia mengaku suka cuci mata dan belanja di mall.

Bahkan konon, jika ia bisa menginap di mall, ia akan melakukannya. Lantaran ia menemukan kebahagiaan ketika berada di mall.

"Aku waktu itu lihat cewek guling-guling di mall, kenapa?" kata Sarah Sechan.

"Kalau aku bisa nginep di mall, aku nginep di mall," jelas Nagita.

Baca Juga: Sarah Sechan Kembali Unggah Story usai Diduga Sindir Nagita Slavina

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI