Sayang pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana memunculkan pro dan kontra. Ada warganet yang setuju namun ada juga yang menganggap ibu satu anak itu tidak setia dengan mendiang suaminya, Ashraf Sinclair.
Namun BCL tidak peduli dengan hal tersebut. Dia yakin suaminya adalah orang baik. Bahkan dia membagikan foto-foto mesranya saat bulan madu di Bali.