Penerawangan Denny Darko Terbukti? Fuji dan Asnawi Mangkualam Cuma Teman Biasa

Rabu, 06 Desember 2023 | 19:09 WIB
Penerawangan Denny Darko Terbukti? Fuji dan Asnawi Mangkualam Cuma Teman Biasa
Asnawi dan Fuji (instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Mail sikut fans Fuji (instagram)
Mail sikut fans Fuji (instagram)

Menjelaskan mengenai rumor tersebut, Mail menegaskan dirinya bukan iri atau tak suka pada Fuji. Hanya saja kelakuan penggemar adik Fadly Faisal ini semakin lama semakin meresahkan.

"Bukan sensi sama Fuji, kalian tuh sebagai fansnya suka berisik, ngefans boleh, oon jangan lu dongo," semprotnya lagi.

Mail Syahputra sebagai orang dekat seolah meyakinkan orang-orang bila dirinya tahu apa yang sebenarnya terjadi antara Fuji dan Asnawi.

Sementara itu, kini muncul nama perempuan-perempuan lain yang dikabarkan dekat dengan Asnawi Mangkualam. Di antara nama-nama tersebut, terdapat nama aktris cantik Steffi Zamora yang ikut terseret.

Sedangkan kedua nama lain ialah manajer sekaligus selebgram Dara Kezia dan juga Sarah Ahmad.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI