Biodata dan Agama Steffi Zamora, Artis Cantik yang Digosipkan Dekat dengan Asnawi Mangkualam

Nur Khotimah
Biodata dan Agama Steffi Zamora, Artis Cantik yang Digosipkan Dekat dengan Asnawi Mangkualam
Steffi Zamora - Asnawi Mangkualam. (Instagram/steffizamoraaa/asnawi_bhr)

Bukan Fuji, Asnawi Mangkualam malah santer digosipkan dekat dengan Steffi Zamora, nih.

Suara.com - Sosok baru muncul di tengah hebohnya gosip kedekatan Asnawi Mangkualam dengan Fuji yang tak kunjung dikonfirmasi. Sosok itu adalah artis cantik Steffi Zamora.

Bukan Fuji, belakangan Asnawi malah dikabarkan punya hubungan spesial dengan Steffi Zamora. Gosip tersebut membuat informasi seperti biodata dan agama Steffi Zamora banyak dicari publik.

Lalu, seperti apa sosok Steffi Zamora? Simak informasi selengkapnya dalam uraian biodata dan agama Steffi Zamora berikut ini.

Biodata dan Agama Steffi Zamora

Baca Juga: Adu Skill ala Fuji dan Mayang: Split vs Diving, Ada yang FYP sampai Ditonton 30 Juta Kali

Steffi Zamora. [Instagram]
Steffi Zamora. [Instagram]

Nama Lengkap: Sthefanie Zamora Husen

Nama Panggung: Steffi Zamora

Tempat, Tanggal Lahir: Jakarta, 15 Desember 2000

Profesi: Aktris, Model

Instagram: @steffizamoraaa

Baca Juga: Kena Tegur Bahas Fuji saat Live TikTok, Pendidikan Ayah Aisar Khaled Bukan Kaleng-kaleng

TikTok: @steffizamorah