Bikin Patah Hati Penggemarnya, Jonatan Christie Sah Jadi Suami Shanju Eks JKT48

Ismail Suara.Com
Jum'at, 01 Desember 2023 | 15:22 WIB
Bikin Patah Hati Penggemarnya, Jonatan Christie Sah Jadi Suami Shanju Eks JKT48
Gaya Pacaran Shanju Eks JKT48 dan Jonatan Christie. (Instagram/joshan.addict)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Perjalanan Cinta Jonatan Christie dan Shanju (Instagram/@shanju)
Perjalanan Cinta Jonatan Christie dan Shanju (Instagram/@shanju)

Banyak yang mengucapkan selamat pada kedua mempelai. Namun tidak sedikit yang mengaku patah hati melihat Jonatan Christie sudah sah menjadi suami orang.

"Si ganteng udah jadi milik orang aja. Congrats Jojo dan Shanju, langgeng sampai maut memisahkan," tulis akun @irmaekanovita2.

"Potek hati gue mana dah ngefans dari 2016. Tapi lebih potek hati temannya kak Shanju sih," ujar akun @lalacaseee.

Jalinan asmara Jonatan Christie dan Shanju memang berawal dari seorang teman. Jojo adalah idola dari teman dekat Shanju yang minta dibuatkan video karena mereka satu gereja.

Gaya Pacaran Shanju Eks JKT48 dan Jonatan Christie. (Instagram/joshan.addict)
Gaya Pacaran Shanju Eks JKT48 dan Jonatan Christie. (Instagram/joshan.addict)

Sementara itu, upacara pemberkatan nikah Jonatan Christie dan Shanju di gereja ditayangkan secara langsung melalui kanal YouTube Viding.

Belum diketahui apakah mereka akan menggelar pesta besar-besaran, mengingat Jonatan Christie hanya mendapat libur dua hari saja, yakni Sabtu dan Minggu.

Alasan Jojo tak diberi cuti panjang karena harus tampil di BWF World Tour Finals 2023. Turnamen bergengsi akhir tahun ini diadakan pada 13-17 Desember 2023 mendatang.

Kontributor : Chusnul Chotimah

Baca Juga: Biodata dan Agama Shanju, Eks JKT48 yang Bakal Menikah dengan Pebulu Tangkis Jonatan Christie

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI