Seperti diketahui, hubungan Eva Manurung dan Jordan Ali belakangan ramai di media sosial. Ini karena usia mereka yang terpaut jauh, yakni 23 tahun.
Meski ditentang oleh anak-anaknya, Eva Manurung bersikeras tetap jalin hubungan dengan Jordan Ali.
Eva Manurung justru minta agar Febby dan Virgoun tak mencampuri urusan pribadinya dan berhenti bicara soal Jordan Ali.
Alih-alih ikuti permintaan Eva, Febby Carol justru terus mendesak agar ibunya itu putus dari Jordan Ali.