Adab Azizah Salsha meminta tolong Ayung untuk mengingatkan Pratama Arhan makan malam ini tak luput dari sorotan sejumlah kalangan netizen.

Berdasarkan pantauan, beberapa netizen tampak terbagi ke dalam dua pendapat atas adab Azizah Salsha tersebut.
"Kenapa si Ayung yang disuruh? Dia kan nge-fans sama Arhan, apa gak gugup tuh si Ayung?" tulis seorang netizen.
"Begitulah harusnya mau tanggung jawab sebagai seorang istri," sambung netizen lain.
"Harusnya sebagai istri panggil, jangan nyuruh doang Zizah," tutur netizen lain. "Kenapa gak sendiri aja sih?" kata netizen lain.