"Rp 5,5 miliar jangan ngurang-ngurangin lu. Itu 45 menit," ujar Raffi Ahmad sambil tertawa.
Sejumlah warganet pun tertegun mengetahui bayaran Raffi Ahmad sebagai pembawa acara mencapai miliaran.
Apalagi, diduga bayaran suami Nagita Slavina ini setara dengan Nicole Scherzinger dan Brian McFadeen eks Westlife yang menjadi guest star dalam acara pernikahan tersebut yang bayarannya Rp 5-6 miliar.
"Soalnya MC di luar TV, jadi lebih besar bayarannya. Tapi, aku juga kaget, woww pantes bisa punya aset-aset fantastis," kata @user257***.
"Kok jomplang banget sama Melaney yang cuman 80 juta," kata @fiona***.
"Raffi Ahmad setara Nicole Scherzinger," KATA @maria**.