10 Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten, Berangkat Umrah hingga Heboh Kasih Duit saat Ultah

Ismail Suara.Com
Kamis, 23 November 2023 | 18:15 WIB
10 Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten, Berangkat Umrah hingga Heboh Kasih Duit saat Ultah
Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten (Instagram/@fuji_an)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Fuji baru saja merayakan ulang tahun asisten pribadinya, Lucia Rahma. Saat memberikan ucapan selamat, Fuji menyebut kontrak kerja aspri yang disapanya Lusi tersebut masih tersisa 15 tahun lagi.

Lucia Rahma rupanya mendapatkan buket bunga uang Rp50 ribuan dari Fuji, serta tak lupa kue ultah. Kedekatan Fuji dan sang aspri langsung saja jadi perbincangan.

Pasalnya beberapa waktu lalu, Fuji digosipkan belum membayar gaji salah satu karyawannya yang bertugas merekam video konten. Chat Fuji dengan mantan karyawannya yang bernama Abdul itu pun jadi viral.

Fuji dianggap kasar saat membalas chat mantan karyawannya. Namun masalah itu telah terselesaikan dengan Fuji meminta maaf serta membayar gaji Abdul.

Terlepas dari itu semua, Fuji dan Lucia Rahma sang asisten pribadi sangat dekat bak sahabat loh! Simak potret kedekatan Fuji dengan asisten berikut ini.

1. Lucia Rahma tampak semringah ketika mendapat buket uang Rp50 ribu berukuran cukup besar dari Fuji. Buket uang tersebut diperkirakan berjumlah sekitar Rp5 jutaan.

Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten (Instagram/@fuji_an)
Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten (Instagram/@fuji_an)

2. Fuji terbukti memperlakukan karyawannya dengan baik. Buktinya saat sang asisten pribadi ultah, Fuji memberikan kejutan bareng karyawan-karyawan yang lain dengan meriah, bahkan dihadiri Gala Sky.

Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten (Instagram/@fuji_an)
Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten (Instagram/@fuji_an)

3. Sebagai asisten pribadi Fuji, Lucia Rahma selalu berada di sisi adik ipar mendiang Vanessa Angel tersebut. Seperti ketika umrah pada September 2023 lalu, Lucia Rahma pun turut serta.

Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten (Instagram/@fuji_an)
Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten (Instagram/@fuji_an)

4. Saat umrah, Fuji dan Lucia Rahma kompak mengenakan pakaian sekaligus hijab serba hitam. Siapa yang menyangka apabila keduanya adalah bos dan asistennya ya!

Baca Juga: Beda Sikap Reza Artamevia dan Dewi Zuhriati ke Thariq Halilintar Jadi Omongan

Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten (Instagram/@fuji_an)
Potret Kedekatan Fuji dengan Asisten (Instagram/@fuji_an)

5. Kendati jadi asisten pribadi Fuji, Lucia Rahma bisa dibilang anti pansos. Akun Instagram @luciarhm yang memiliki 65 ribu followers bahkan tak memajang foto Fuji.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI