"Kau gila ya, daripada kau sawer-sawer mending kau bayar lah utang. Ya kan? Jadi, dia itu sekali ngasih tuh sampai tuh kayak Rp50 juta," imbuh Ayu Soraya.
Kini, Dinar Candy sudah menjadi kekasih Ko Apex dan tengah menjalani ibadah umrah bersama. Ayu Soraya juga sempat mengatakan bahwa suami dan sang dj sudah menikah sejak Agustus 2023 lalu.