
Perayaan ultah Fuji dihadiri keluarga serta beberapa rekan dari kalangan selebriti. Sebut saja sang kakak, Fadly Faisal dan Frans Faisal, komika Marshel Widianto.
Lewat gestur, raut wajah, dan tatapan mata, Fuji diduga menyimpan kesedihan. Netizen menduga kekasih pesepak bola Asnawi Mangkualam ini menyimpak kesedihan karena tanpa kehadiran almarhum Bibi Andriansyah dan Vanessa Angel.