Sinopsis Film Kultus Iblis, Film Horor Tentang Anak Kembar yang Terjebak Aliran Sesat

Ismail Suara.Com
Kamis, 02 November 2023 | 13:47 WIB
Sinopsis Film Kultus Iblis, Film Horor Tentang Anak Kembar yang Terjebak Aliran Sesat
Sinopsis Film Kultus Iblis (IMDb)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jajaran pemain lainnya termasuk Alit Aryani Willems, Yayu Unru, Mian Tiara, Delia Husein, Emil Kusumo, Viki Maintrova, Muthia Almashudi, Muhammad Kadavi, Debo Andryos dan banyak lagi.

Alasan Wajib Nonton Film Kultus Iblis

Sinopsis Film Kultus Iblis (IMDb)
Sinopsis Film Kultus Iblis (IMDb)

Horor masih menjadi genre favorit masyarakat Indonesia, dan Kultus Iblis menjadi salah satu film yang sayang untuk dilewatkan. Selain kisahnya yang solid, jajaran pemainnya juga mumpuni.

Kultus Iblis mengangkat tema ilmu hitam dan aliran sesat yang jarang dijumpai dalam film-film horor Indonesia sebelumnya. Jadi, film ini tak hanya mengandalkan jumpscare untuk menakuti pemirsa.

Akting Yasamin Jasem dan Fadi Alaydrus sebagai pemeran utama dijamin membuat pemirsa terkesan. Mereka disebut-sebut mampu menunjukkan ekspresi ketakutan dan keputusasaan sebagai Naya dan Raka.

Demikian sinopsis film Kultus Iblis yang sudah bisa disaksikan di bioskop terdekat mulai 2 November 2023.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI