Namun rumah tangga Catherine Wilson dan duda anak satu itu kandas pada Februari 2013, hanya tujuh bulan setelah menikah. Catherine menjanda selama 10 tahun hingga bertemu dengan Idham Masse.
Catherine Wilson menikah lagi dengan Idham Masse pada Oktober 2022. Sayangnya pernikahan mereka kini berada di ujung tanduk. Idham menggugat cerai Catherine setahun setelah menikah.
credit: Profil dan Agama Catherine Wilson (instagram/@cathrinewilson)
Kontributor : Chusnul Chotimah