Dulu Ikut Demo 212, Momen Irfan Hakim Video Call Ahok Digunjing Netizen

Kamis, 12 Oktober 2023 | 12:26 WIB
Dulu Ikut Demo 212, Momen Irfan Hakim Video Call Ahok Digunjing Netizen
Irfan Hakim (Instagram/@irfanhakim75)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Gua cuma mau bilang lu spesialis-nya diambil, biar selesai. Jangan bucin-bucin, terus kagak kuliah," ujar Ahok.

Namun, sejumlah warganet justru mengingatkan Irfan Hakim soal jejak digitalnya yang pernah ikut demo 212 untuk memenjarakan Ahok 2016 lalu.

"Jejak digital nggak pernah lupa pas demi 212 Irfan Hakim," kata @silviaman***.

"Irfan nggak ingat dulu pernah ikut demo 212," timpal @giatingat***.

"Pas Irfan nyapa pak Ahok biasa-biasa aja responsnya, pas Raffi langsung heyy apa kabar sesemangat itu," imbuh @capricorn***.

"Irfan tergantung arah angin berhembusnya," tambah @lautanem***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI