Diduga Ada Kesalahan Kontraktor, Rumah Impian Selebgram Clara Shinta Rusak Sebelum Ditempati

Ismail Suara.Com
Jum'at, 06 Oktober 2023 | 18:25 WIB
Diduga Ada Kesalahan Kontraktor, Rumah Impian Selebgram Clara Shinta Rusak Sebelum Ditempati
Clara Shinta (Instagram/@clarashintareal)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Lantai pada pecah semua. Menurut tukang aku, ini kurang semen. Hampir semua lantai aku kopong, kosong gitu," terang Clara.

Clara Shinta (Instagram/@clarashintareal)
Clara Shinta (Instagram/@clarashintareal)

Unggahan itu pun langsung direspon oleh beberapa warganet di Instagram. Mereka merasa kasihan dengan Clara yang rumahnya terlihat mengakhawtirkan.

"Sayang aku wanita hebat. Di setiap kesulitan pasti ada kemudahan. Semangat sayang. Love you," komen artis Irish Bella.

"Semangat terus. Peluk jauh," sambung Dinda Hauw.

"Ya Allah ikut sedih banget lihatnya. Semangat terus sayang. Semoga mereka bisa bertanggung jawab untuk menyelesaikan ini semua," tulis Fenita Arie.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI