"Makanya disekolahinnya di asrama, di boarding school yang apa-apa sudah dibersihin, dicuciin, makan tinggal makan, sekolah tinggal sekolah, cuci baju kotor udah dicuciin," katanya.
Mantan Antonio Dedola ini juga meminta Mami Eda untuk tidak memarahi anaknya, Lolly karena hal itu bagian dari risikonya yang memberikan tempat tinggal.
"Sekarang mau apa? mau mengeluh masalah lampu bayar mahal semenjak anak itu tinggal di situ? Ya risiko lo yang nampung, jangan marahin tuh anak," jelasnya.