3. Bisnis produk kecantikan Korea
Irwan Mussry ternyata menjalani bisnis skincare asal Korea, seperti Laneige hingga Innisfree. Ia pernah membagikan potretnya bersama Yoona SNSD yang menjadi Brand Ambassador Innisfree.
4. Bisnis sepatu dan tas bermerek
Sama halnya dengan jam tangan, sepatu dan tas yang dijual di Fossil dan Urban Icon juga selalu bermerek seperti Fendi, Valentino, Chanel dan lainnya.
5. Bisnis kuliner
Sukses di bisnis jam tangan, Irwan Murssy juga merambah bisnis kuliner. Diketahui ayah sambung dari Al Ghazali ini memiliki bisnis makanan Sweet Monster Popcorn.
Bisnis makanan ringan ini sudah memiliki beberapa cabang di luar negeri, seperti Singapura, Tiongkok, dan Hong Kong.
6. Produser film
Irwan Mussry ternyata pernah menjadi produser film ternama di Indonesia, seperti "Susi Susanti: All Love" (2019), "The Raid" (2011), dan "Foxtrot Six" (2012).
Baca Juga: Doddy Sudrajat Bangga Mayang Disebut Mirip Aaliyah Massaid: Dilihat Sepintas Memang Mirip