Fuji Geram Dikaitkan dengan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid: Plis Jangan Banding-bandingkan Aku

Yohanes Endra Suara.Com
Selasa, 05 September 2023 | 18:49 WIB
Fuji Geram Dikaitkan dengan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid: Plis Jangan Banding-bandingkan Aku
Fujianti Utami alias Fuji. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Fuji yang dulu hanya punya ratusan followers di Instagram, kini dia sudah memiliki lebih dari 12,7 juta followers. Ini sudah pasti tarif endorse yang dulunya ratusan ribu bisa berubah menjadi ratusan juta sekarang.

Meski kini sudah tajir melintir, Fuji juga tetap dengan kebiasaan awalnya yang suka pakai-pakai baju dengan harga terjangkau. Walaupun murah, ketika dipakai Fuji menjadi sangat bagus dan kelihatan keren.

Fuji sendiri adalah anak terakhir dari empat bersaudara. Dia lahir dari pasangan H Faisal dan Dewi Zuhriati. Dia lahir pada 3 November 2022 yang artinya sekarang masih 20 tahun.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI