Informasinya Indra Bekti dan Aldila Jelita Nikah Lagi, Tapi Teman Bilang Hanya Diundang Makan-Makan

Jum'at, 25 Agustus 2023 | 13:45 WIB
Informasinya Indra Bekti dan Aldila Jelita Nikah Lagi, Tapi Teman Bilang Hanya Diundang Makan-Makan
Potret Indra Bekti dan Aldila Jelita (Instagram/@dhila_bekti)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun setelah beberapa minggu bercerai, Indra Bekti mengumumkan keinginannya untuk rujuk dengan Aldila Jelita. Setelah beberapa bulan akhirnya keduanya sepakat untuk damai hingga sampai tadi malam informasi soal pernikahan ulang keduanya terjadi hari ini tersebar di kalangan awak media.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI