
6. Sejak dulu istri Dory Harsa ini memang suka tampil santai dengan busana yang nyaman jika tidak sedang bekerja.

7. Apalagi saat sedang hamil, Nella Kharisma hampir selalu memakai daster di setiap unggahan yang dibagikan.

8. Pesona Nella memang sekuat itu sehingga pakai daster pun tetap terlihat cantik dan bersinar, tak seperti sudah memiliki dua momongan.

9. Tak heran jika Nella Kharisma tetap menjadi idola meski bermunculan banyak penyanyi muda dengan penampilan seksi dan buka-bukaan.

Itu dia deretan potret keseharian Nella Kharisma yang tengah menikmati perannya sebagai ibu rumah tangga.
Kontributor : Chusnul Chotimah