9 Potret Kedekatan Pratama Arhan dengan Mertuanya Andre Rosiade, Bahagia Putrinya Menikah dengan Seorang Pesepakbola

Ismail Suara.Com
Kamis, 24 Agustus 2023 | 12:30 WIB
9 Potret Kedekatan Pratama Arhan dengan Mertuanya Andre Rosiade, Bahagia Putrinya Menikah dengan Seorang Pesepakbola
Potret Kedekatan Pratama Arhan dan Andre Rosiade. (Instagram/arhanazizah.official)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pernikahan Pratama Arhan dan Azizah Salsha sampai saat ini masih jadi sorotan. Bahkan ada kabar mereka menikah karena dijodohkan oleh orangtua.

Sosok ayah Azizah Salsha, Andre Rosiade yang menjodohkan Arhan Pratama dengan Azizah Salsha.

Meski sudah resmi jadi pasangan suami istri, Arhan dan Azizah masih malu-malu dan belum memposting momen kebersamaan di akun medsos masing-masing.

Sebaliknya, Andre Rosiade yang tak lain adalah ayah mertua Arhan justru aktif membagikan momen kebersamaannya dengan sang menantu.

Potret kedekatan Pratama Arhan dan Andre Rosiade bikin publik baper. Sebab terlihat jelas kalau Andre Rosiade sangat menyukai menantunya.

Nah seperti apa kedekatan Arhan Pratama dengan bapak mertuanya, Andre Rosiade.

1. Penggemar Arhan

Biodata dan Agama Andre Rosiade. (Instagram/@andre_rosiade)
Potret Kedekatan Pratama Arhan dan Andre Rosiade (Instagram/@andre_rosiade)

Andre Rosiade yang merupakan pengusaha dan politisi adalah pecinta sepak bola. Jadi tak heran kalau dirinya mengagumi para pemain muda yang mengharumkan nama bangsa. Salah satu pemain sepak bola favorit yang dikagumi Andre tentunya adalah Pratama Arhan.

2. Dekatkan Arhan dan Azizah

Baca Juga: Masih Malu-malu, Momen Azizah Salsha Salim ke Pratama Arhan Sebelum Nikah Bikin Gemas

Potret Kedekatan Pratama Arhan dan Andre Rosiade. (Instagram/arhanazizah.official)
Potret Kedekatan Pratama Arhan dan Andre Rosiade (Instagram/@arhanazizah.official)

Pernikahan Pratama Arhan dan Azizah Salsha yang terkesan mendadak mengundang banyak spekulasi. Apalagi baik Arhan dan Azizah sama-sama malu layaknya pasangan yang dijodohkan. Hal itu terlihat saat Andre Rosiade iseng mendukung teman-teman Azizah yang memintanya salim pada Arhan. Baik Azizah maupun Arhan yang kala itu belum resmi menikah tampak malu dan salah tingkah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI