Isi Ceramah di Jakarta, Habib Umar Berbagi Amalan Buat Para Artis Agar Tak Tergoda Maksiat

Sumarni Suara.Com
Rabu, 23 Agustus 2023 | 17:35 WIB
Isi Ceramah di Jakarta, Habib Umar Berbagi Amalan Buat Para Artis Agar Tak Tergoda Maksiat
Habib Umar bin Hafidz, Tarim Yaman (Instagram/@habibumar.id)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Selain artis-artis, kegiatan ini dihadiri oleh pebisnis dari berbagai kota, termasuk dari Jawa Timur, Sulawesi dan bahkan dari Malaysia," beber Ippho Santosa.

Seperti diketahui, Habib Umar merupakan ulama besar yang berasal dari Yaman. Kehadirannya ke Indonesia tentu saja disambut antusias oleh banyak pihak.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI