Deretan Publik Figur yang Punya Jabatan Mentereng di Perusahaan Besar, Paling Akhir Anak Presiden

Rabu, 23 Agustus 2023 | 14:22 WIB
Deretan Publik Figur yang Punya Jabatan Mentereng di Perusahaan Besar, Paling Akhir Anak Presiden
kolase foto Wulan Guritno, Raline Shah dan Cinta Laura [Instagram @/wulanguritno , @/Ralineshah dan @/claurakiehl)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Abdee Slank (Sumarni/Suara.com)
Abdee Slank (Sumarni/Suara.com)

Abdee Negara dikenal sebagai pemusik berkebangsaan Indonesia keturunan Kaili, Sulawesi Tengah. Gitaris Slank ini masih aktif manggung dan sebagai penulis lagu sampai saat ini.

Terhitung sejak Mei 2021, Abdee diberikan amanah sebagai Komisaris Independen PT Telkom Indonesia Tbk. Saat itu, Menteri BUMN Erick Thohir menunjuknya langsung.

4. Raline Shah

Profil Raline Shah (Instagram/@ralineshah)
Profil Raline Shah (Instagram/@ralineshah)

Aktif di dunia entertainment tak membuat Raline Shah puas. Perempuan asal Medan ini justru pernah bekerja kantoran sebelum mencemplungkan diri ke dunia entertainment.

Putri dari pengusaha Rahmat Shah itu kini sukses di dua bidang sekaligus. Artis dan pengusaha. Diketahui, sejak 2017, Raline menjabat sebagai Komisaris Independen di perusahaan penerbangan tanah air, PT Air Asia Tbk (CMPP).

4. Ricky Harun

Koleksi Diversity ini adalah kolaborasi Koze dengan Ricky Harun, yang didalamnya terkandung simbol khusus. (Koze Indonesia)
 Ricky Harun (Koze Indonesia)

Ricky Harun pernah merajai layar televisi Tanah Air dengan berbagai sinetron dan FTV yang dibintanginya. Setelah menikah, lelaki 36 tahun ini lebih fokus membangun bisnis dan hijrahnya.

Ricky Harun juga dipercaya menjadi Komisaris Independen di PT HK Metals Utama Tbk (HKMU). Pria bernama lengkap Ricky Chilnady Pratama ini diamanatkan untuk mengawasi perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur dan perdagangan bahan bangunan.

5. Kaesang Pangarep

Baca Juga: Bikini Kelewat Seksi, Cinta Laura Bodo Amat Ditegur Bukan Cerminan dari Muslim

Putra bungsu Presiden Joko Widodo atau Jokowi kedapatan mengenakan kaos bergambarkan wajah Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. (Twitter)
Putra bungsu Presiden Joko Widodo atau Jokowi kedapatan mengenakan kaos bergambarkan wajah Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. (Twitter)

Kaesang Pangarep merupakan Komisaris Indepen Rans Entertainment sejak Oktober 2021 lalu. Putra bungsu Presiden Joko Widodo, ini ditunjuk langsung artis dan pengusaha Raffi Ahmad untuk menjadi Komisaris di RANS. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI