10 Potret Undangan Pernikahan Penyanyi Dangdut, Bisa Dijadikan Inspirasi

Ismail Suara.Com
Rabu, 16 Agustus 2023 | 15:41 WIB
10 Potret Undangan Pernikahan Penyanyi Dangdut, Bisa Dijadikan Inspirasi
Denny Caknan dan Bella Bonita. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Potret Undangan Pernikahan Penyanyi Dangdut (instagram/@evi_masamba_real)
Potret Undangan Pernikahan Penyanyi Dangdut (instagram/@evi_masamba_real)

8. Gelar pernikahan pada 29 Maret 2019, tampak depan undangan pernikahan Dhawiya putri Elvy Sukaesih hanya menyertakan inisial nama mempelai.

Potret Undangan Pernikahan Penyanyi Dangdut (instagram/@yendri_dangdut93)
Potret Undangan Pernikahan Penyanyi Dangdut (instagram/@yendri_dangdut93)

9. Gelar Danang D'Academy yang tertera di undangan pernikahannya dengan Hemas Naura sukses bikin salfok, lantaran tertulis Danang S.I.Kom M.I.Kom.

Potret Undangan Pernikahan Penyanyi Dangdut (instagram/@trikarta_invitation)
Potret Undangan Pernikahan Penyanyi Dangdut (instagram/@trikarta_invitation)

10. Resmi jadi pasangan suami istri pada 2019, Rafly dan Ega D'Academy memilih undangan digital dengan menampilkan foto prewedding mereka sebagai background.

Potret Undangan Pernikahan Penyanyi Dangdut (instagram/@mr_ionex)
Potret Undangan Pernikahan Penyanyi Dangdut (instagram/@mr_ionex)

Itu dia deretan potret undangan pernikahan penyanyi dangdut Tanah Air.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI