6 Pose Menantang Karenina Anderson saat Jadi Model, Gayanya Bikin Cowo Jatuh Hati

Ismail Suara.Com
Kamis, 03 Agustus 2023 | 12:22 WIB
6 Pose Menantang Karenina Anderson saat Jadi Model, Gayanya Bikin Cowo Jatuh Hati
Potret Karenina Anderson (Instagram/@kareninaanderson)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kabar kurang enak datang dari artis dan model Karenina Maria Anderson. Dia diamankan setelah diduga memiliki narkotika jenis ganja seberat 4,1 gram.

Bintang series Scandal 2 itu ditangkap di rumahnya yang berlokasi di kawasan Daksa, Jakarta Selatan pada (1/8/2023).

Kabar tertangkapnya Karenina tentunya membuat heboh warganet. Selama ini artis berambut panjang itu dikenal jauh dari gosip.

Bahkan dia selalu aktif baik sebagai seorang artis maupun sebagai seorang model.

Saat menjadi model pose-posenya sangat luar biasa. Dia bisa menunjukan kebolehannya di depan kamera fotografer.

Dari pose yang kalem hingga foto yang terlihat nakal semua bisa dilibas oleh dirinya.

Penasaran dengan pose nakal Karenina Anderson? Berikut ulasannya.

1. Sudah berusia 40 tahun

Potret Karenina Anderson (Instagram/@kareninaanderson)
Potret Karenina Anderson (Instagram/@kareninaanderson)

Karenina Anderson lahir pada 28 Februari 1983 dengan nama Karenina Maria Anderson. Tahun ini, Karenina sudah genap berusia 40 tahun dan makin matang memesona. Kendati usianya sudah memasuki kepala 4 tapi dia masih aktif di dunia modeling dan akting. Karirnya sebagai model juga awet dan bersinar di usianya yang tak lagi muda.

Baca Juga: Biodata dan Agama Karenina Anderson, Artis Sekaligus Model yang Ditangkap Polisi Karena Kepemilikan Ganja

2. Awet Muda dan Tetap Bugar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI