Karena itu, Melaney Ricardo meminta Pinkan Mambo untuk tak malu mengaku telah berbuat salah dan lebih mendekatkan diri kepada Tuhan.
"Pinkan harus percaya bahwa kamu dan anak-anak itu ditopang dan dijamin sama Tuhan, jangan pusing. Kita memang perlu putar otak, tapi kamu harus tahu kalau kamu lakuin yang terbaik sebagai seorang ibu," kata Melaney Ricardo.