9 Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah, Menangis saat Putranya Sungkem Meminta Maaf

Ismail Suara.Com
Selasa, 01 Agustus 2023 | 18:15 WIB
9 Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah, Menangis saat Putranya Sungkem Meminta Maaf
Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah (Instagram/@showimah)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah (Instagram/@showimah)
Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah (Instagram/@showimah)

7. Sedangkan minum atau mandi air dengan kembang tujuh rupa dalam Ruwatan Murwakala merupakan simbol penyucian. Pertama-tama, suami Soimah mengguyur Aksa anak pertamanya dengan gayung dari batok kelapa berisi air kembang tujuh rupa.

Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah (Instagram/@showimah)
Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah (Instagram/@showimah)

8. Kemudian ganti Soimah yang menyiramkan air kembang tujuh rupa kepada Aksa. Diksa pun mendapatkan giliran disiram air kembang tujuh rupa oleh kedua orangtuanya.

Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah (Instagram/@showimah)
Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah (Instagram/@showimah)

9. Aksa dan Diksa rupanya tergolong bocah sukerta yang butuh diruwat karena dua bersaudara laki-laki alias uger-uger lawang. Dua bersaudara perempuan yang disebut kembang sepasang pun dianggap bocah sukerta.

Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah (Instagram/@showimah)
Potret Ruwatan 2 Anak Lelaki Soimah (Instagram/@showimah)

Itu dia potret ruwatan 2 anak lelaki Soimah beserta penjelasan singkat tentang tradisi Jawa tersebut.

Kontributor : Neressa Prahastiwi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI