"Buat gue, banyak juga yang kenal mereka tapi kan nggak bisa.. aduh, ntar takutnya sombong," imbuhnya.
Tapi kemudian Marlo Ernesto mempersilakan Umay Shahab melanjutkan sisi jumawanya.
"Nggak apa-apa, ini memang ajang kesombongan," tuturnya.
Ucapan Marlo Ernesto membuat Umay Shahab tertawa. Tanpa ada tendensi marah, sutradara dari film Kukira Kau Rumah ini melanjutkan ceritanya.