Nanda Persada Rahasiakan Donatur Rp100 Juta untuk Denise Chariesta, Netizen: Jangan-Jangan Pak RD

Senin, 24 Juli 2023 | 19:37 WIB
Nanda Persada Rahasiakan Donatur Rp100 Juta untuk Denise Chariesta, Netizen: Jangan-Jangan Pak RD
Nanda Persada dan Denise Chariesta (Instagram/@nandapersada - @denisechariesta91)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Pokoknya siapa pun itu aku ucapin makasih ya, makasih banyak. Buat kak Nanda juga makasih udah mempertemukan ya. Bukan ketemu juga sih, nyomblangin donasi dia," ujar Denise Chariesta.

"Ya bukti bahwa ada orang yang care sama lu," ujar Nanda Persada.

Sejumlah warganet dilansir dari unggahan @lambe__danu, menduga teman Nanda Persada itu adalah Regi Datau, suami Ayu Dewi yang pernah digosipkan berselingkuh dengan Denise Chariesta.

"Nanda teman mantannya Denise bukan nih? Uangnya dari mantan dititipin ke Nanda untuk Denise apa gimana? Duitnya kan Nanda ngaku dari teman. Nanda juga gedek karena Denise nyenggol temannya. Who? overthinking jadinya," kata @ditaayu***.

"Sepemikiran, jangan jangan pak RD secara pak RD kan emang cinta metong sama dia," kata @inacookies***.

"Apa si RD ya yang ngasih heheh kali aja merasa iba kasihan. Karena walau bagaimana pun pernah bersama dia," kata @fqmosss3***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI