Meylisa Zaara Ungkap Kejanggalan Bercinta, Atok Tak Bisa Kasih Bukti Lebih Saat Membantah

Sabtu, 22 Juli 2023 | 14:22 WIB
Meylisa Zaara Ungkap Kejanggalan Bercinta, Atok Tak Bisa Kasih Bukti Lebih Saat Membantah
Profil dan Agama Rizka Khoirul Atok (YouTube/drRichardLeeMARS)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Atok juga tak paham motivasi Meylisa Zaara membeberkan isu homoseksual atau penyuka sesama jenis tersebut.

Sementara, Richard Lee mengatakan masyarakat akan lebih percaya Meylisa.

"Mas punya bukti yang lebih?" kata dokter Richard Lee.

"Ada pun bukti atau nggak, saya punya ranah privasi. Di sini saya tidak ingin membuktikan sama sekali, terserah masayarkat nilainya seperti apa," ujar Atok menjawab.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI