Intip Harga Tiket Mini Konser Hwang Min Hyun di Jakarta, Termurah Dibanderol Rp 1,2 Juta

Sumarni Suara.Com
Jum'at, 21 Juli 2023 | 06:00 WIB
Intip Harga Tiket Mini Konser Hwang Min Hyun di Jakarta, Termurah Dibanderol Rp 1,2 Juta
Hwang Min Hyun Jadi Star Master di Boys Planet (Instagram/@optimushwang)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setelah Wanna One dinyatakan disband, Hwang Min Hyun kembali aktif berkarier bareng NU'EST.

Hanya saja pada 2022, NU'EST mengumumkan bubar. Seiring dengan informasi ini, Hwang Min Hyun memilih menjadi solois.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI