Heboh Video Inara Rusli Dipeluk Mesra Lelaki Mirip Lee Min Ho

Selasa, 18 Juli 2023 | 20:50 WIB
Heboh Video Inara Rusli Dipeluk Mesra Lelaki Mirip Lee Min Ho
Viral perempuan mirip Inara Rusli dan Lee Min Ho (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Viral video perempuan mirip Inara Rusli bersama seorang lelaki mirip aktor tampan asal Korea Selatan, Lee Min Ho, sedang berjoget.

Dalam konten TikTok yang diunggah @indratama57 itu, perempuan yang mirip Inara Rusli tampak malu mengikuti gerakan Lee Min Ho.

Sementara Lee Min Ho asyik saja menggerakkan pinggul dan menunjuk tangannya ke atas. Namun, perempuan mirip Inara Rusli hanya tertawa.

Pada akhir video, lelaki mirip Lee Min Ho memeluk erat sang perempuan layaknya sepasang kekasih.

Sejumlah warganet meyakini bahwa video tersebut bukanlah Inara Rusli asli. Pasalnya, tidak mungkin mantan istri Virgoun itu membuat konten bersama Lee Min Ho.

Selain itu, perawakan dan penampilannya juga dinilai tidak sesuai dengan Inara Rusli biasanya.

"Itu bukan Inara deh, Inara giginya enggak rata kayak gitu, banyak gingsulnya," ujar @evina*** dalam unggahan @gosiipnesia.

"Editan lah, bisa-bisanya Lee Min Ho ada di situ," tawa @fitri***.

"Itu bukan Inara, lihat dari senyumnya sama giginya beda. Itu cuma mirip aja mukanya," kata akun @mozza*** menduga.

Baca Juga: Nathalie Holscher Ungkap Ada Wacana Tes DNA, Sule Ragu Baby Adzam Darah Dagingnya?

Setelah ditelusuri, video tersebut sebenarnya milik Dinda Hauw dan Rey Mbayang. Pada bagian wajah mereka diedit menggunakan rupa Inara Rusli dan Lee Min Ho.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Manajer Respons Potensi Dean James hingga Joey Pelupessy Rusak Keseimbangan Timnas Indonesia
Manajer Respons Potensi Dean James hingga Joey Pelupessy Rusak Keseimbangan Timnas Indonesia
Wajah Starla Diejek Mirip Virgoun, Inara Rusli: Yang Penting Bukan Mirip Tetangga
Wajah Starla Diejek Mirip Virgoun, Inara Rusli: Yang Penting Bukan Mirip Tetangga
Berambut Pirang, Perempuan yang Ditangkap Bareng Virgoun Disebut Mirip Inara Rusli?
Berambut Pirang, Perempuan yang Ditangkap Bareng Virgoun Disebut Mirip Inara Rusli?
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
Colek Erick Thohir, 5 Pemain Keturunan Grade A Siap Dinaturalisasi Timnas Indonesia Setelah Maret 2025
Colek Erick Thohir, 5 Pemain Keturunan Grade A Siap Dinaturalisasi Timnas Indonesia Setelah Maret 2025
Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur yang Lagi Pusing gegara Riau Defisit Anggaran
Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur yang Lagi Pusing gegara Riau Defisit Anggaran

TERKINI