8 Adu Peran Pemain Film A Man of Reason, Jung Woo Sung Jadi Sutradara Sekaligus Jadi Bintang Utama

Ismail Suara.Com
Senin, 17 Juli 2023 | 16:24 WIB
8 Adu Peran Pemain Film A Man of Reason, Jung Woo Sung Jadi Sutradara Sekaligus Jadi Bintang Utama
Adu Peran Pemain Film A Man of Reason (Instagram/@acemaker.movie)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Adu Peran Pemain Film A Man of Reason (Instagram/@acemaker.movie)
Adu Peran Pemain Film A Man of Reason (Instagram/@acemaker.movie)

6. Kim Jun Han akan menjelma sebagai Sung Joon, pria yang berada di peringkat nomor dua di organisasi tempat Soo Hyuk bernaung. Dialah yang meminta Woo Jin untuk memburu Soo Hyuk. Ini adalah proyek akting terbaru Kim Jun Han usai film Beasts Clawing At Straws tahun 2020 dan drama Anna tahun 2022.

Adu Peran Pemain Film A Man of Reason (Instagram/@acemaker.movie)
Adu Peran Pemain Film A Man of Reason (Instagram/@acemaker.movie)

7. Park Yoo Na akan berperan jadi Jin Ah, spesialis IED atau Improvised Explosive Device. Jin Ah akan bekerja sama dengan Woo Jin sebagai mitra dalam kejahatan. Chemistry unik mereka saat berusaha menyelesaikan misi dalam mengejar Soo Hyuk akan jadi poin penting di film A Man of Reason.

Adu Peran Pemain Film A Man of Reason (Instagram/@acemaker.movie)
Adu Peran Pemain Film A Man of Reason (Instagram/@acemaker.movie)

8. Ini potret Park Yoo Na sebagai Jin Ah saat membuat bom rakitan. Walaupun Jin Ah lebih muda dari Woo Jin, dia berusaha melindungi Woo Jin seperti kakaknya sendiri. Ini merupakan film baru Park Yoo Na setelah Long D dan dia juga siap bergabung di drama baru berjudul Spirit Fingers.

Adu Peran Pemain Film A Man of Reason (Instagram/@acemaker.movie)
Adu Peran Pemain Film A Man of Reason (Instagram/@acemaker.movie)

A Man of Reason sudah tayang perdana di Toronto International Film Festival pada tahun 2022 lalu. Sementara itu, filmnya akan segera tayang di bioskop Korea pada 15 Agustus 2023 mendatang.

Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI